Jangan Lupa Bahagia

Breaking

Saturday, February 28, 2015

Kebijakan Baru Yang Berakhir Dengan Cepat

Mad Trik - Jika kemarin hari banyak blogger yang terkejut karena ada kebijakan baru yang dibuat oleh Blogger, karena ada kebijakan yang melarang untuk blog-blog dewasa beredar di dunia maya ini.

Tapi kemudian ke ada berita baru lagi yang keluar, yang ada di blog Amfas Tech. Dan berita ini juga mengejutkan saya, karena isi dari berita yang sudah tersebar ini adalah:

Google Menarik Lagi Kebijakan Baru Mereka !


Ya, kebijakan baru yang mereka buat kemarin kemudian ditarik lagi. Dan yang bikin mencengangkan lagi adalah, alasan mereka menarik kebijakan baru untuk blog dewasa ini:

"According to the update posted by Jessica, Google took back the word as it shows a negative impact on those who post sexually explicit content to express their identities and those adult bloggers who have been with blogger from 10+ years."

Alasan mereka adalah, kebijakan baru mereka bisa menunjukan dampak yang negatif untuk blog yang memiliki konten 'Dewasa' ini. Dan yang bikin saya bingung adalah, bukannya konten yang seperti itu adalah hal yang negatif ?

"..So rather than implement this change, we’ve decided to step up enforcement around our existing policy prohibiting commercial porn." Kata seorang karyawan Google +Jessica Capelegio.

"Adult Content: We do allow adult content on Blogger, including images or videos that contain nudity or sexual activity." Diambil dari Kebijakan konten blogger.

Dan berikut ini adalah pengecualiannya:


  • Jangan gunakan Blogger sebagai cara untuk menghasilkan uang dengan konten dewasa. Sebagai contoh, jangan buat blog yang mengandung iklan untuk atau tautan ke situs porno komersial.
  • Kami tidak mengizikan konten seksual, termasuk konten gambar, video atau tekstual yang menggambarkan atau mendorong pemerkosaan, inses, bestialitas, atau nekrofilia.
  • Jangan memposting atau mendistibusikan gambar atau video bugil atau eksplisit secara seksual pribadi diri Anda, laporkan kepada kami di sini.


Jadi bagaimana pun juga, blog yang mempunyai konten dewasa harus menandai blog mereka bahwa di dalam blognya itu terdapat konten dewasa.

Haduh, ini si Google dan Blogger, sebenarnya maunya apa sih ? Kan sudah bagus dengan kebijakan yang kemarin itu...?

Dan blog bertema 'Dewasa' pun kembali diberi kebebasan..........lagi...

No comments:

Post a Comment